Ibu dan Anak Jadi Korban Kebakaran Pipa BBM Pertamina di Kampung Kurnia Belawan
Belawan – Miris...pasca terjadinya kebakaran BBM pipa Pertamina di Kampung Kurnia Kelurahan Belawan Bahari Kecamatan Medan Belawan menyebabkan ibu dan anak menjadi korban kebakaran, sebagian besar tubuh mereka terbakar hingga…
Polrestabes Medan : Ditangkap dan Jadi Tersangka, Boasa Simanjutak Dijerat UU ITE
Medan,- Polrestabes Medan menangkap tersangka Boasa Simanjuntak (56) warga Jalan Karya Mesjid Gg Murni Kel. Sei Agul Kec. Medan Barat Kota Medan, Kamis 26 Oktober 2023. Boasa ditangkap terkait postingan…
Polisi Buru Penembak yang Tewaskan 22 Orang di Lewiston AS
Maine,-Ratusan polisi disebar di seluruh negara bagian Maine, Amerika Serikat, untuk memburu pria yang dicari terkait penembakan massal. Penembakan terjadi di bar dan arena bowling di Kota Lewiston dengan korban…
Dugaan Sebarkan Berita Hoax, Polisi Amankan Oknum Pengacara BS
Medan,- Polrestabes Medan dikabarkan telah mengamankan oknum pengacara berinisial BS terkait kasus dugaan penyebaran berita bohong alias Hoax, Kamis (16/10/2023). Seperti diketahui, BS dilaporkan atas dugaan penyebaran berita bohong atau…
Pipa BBM Pertamina Dibor dan Akhirnya Terjadi Kebakaran, Warga Cemas Bakal Datangi Kantor Ombudsman RI
Belawan - Pipa Pertamina kembali di bor percisnya di lingkungan 10, dan di jalan Pulau Rupat Kelurahan Bahari, Kecamatan Medan Belawan oleh pelaku yang tidak di kenal, Rabu (25/10/2023). Akibat…
Pengedar Sabu di Dolokmasihul Ditangkap
Sergai,-Tim Opsnal Satnarkoba Polres Sergai bekuk seorang pria terduga pengedar sabu berinisial FAN (35), warga Lingkingan II Kelurahan Pekan Dolokmasihul, Kecamatan Dolokmasihul. “Tersangka diamankan pada Selasa (24/10/2023) sekira pukul 21.00…
Tiktoker @bangmorteza_ Terancam 6 Tahun Penjara
Medan,-Seorang pria berinisial FM (28) pemilik akun TikTok @bangmorteza_ ditetapkan Sat Reskrim Polrestabes Medan sebagai tersangka karena melakukan penghinaan agama Kristen.Kasat Reskrim Polrestabes Medan menyampaikan penetapan tersangka ini setelah pihaknya…
Ini Pelak Pencurian Sepeda Motor di Parkiran Hotel Suranta
Tanjungbalai,-Unit Reskrim Polsek Datuk Bandar Polres Tanjungbalai berhasil mengamankan seorang pria pelaku Pencurian Dengan Pemberatan (Curanmor).Diketahui laki laki ADCG (25) warga Kel.Tanjung Balai Kota II diamankan Unit Reskrim Polsek Datuk…
Bocah 8 Tahun Tewas Terlindah Dump Truck
Taput,- Bocah berusia 8 tahun tewas terlindas Mobil Dump Truck Mitsubishi Colt Diesel, Senin, 23 Oktober 2023 sekira pukul 18.00 Wib, di Jalan Umum Pangaribuan – Sipirok, Km 01-02 Desa…
Kejaksaan Negeri Kabupaten Asahan Diminta Periksa Kegiatan Oknum Kades Padang Pulau
Asahan—Besarnya anggaran yang di salurkan oleh pemerintah pusat melalui program Dana Desa (DD) yang diharapkan bisa meningkatkan pembangunan baik fisik maupun meningkatkan kesejahteraan masyarakat di Desa Padang Pulau, Kecamatan Bandar…