UMKM Binaan Pemko Medan Meriahkan Racer Day Out Piala Bobby Nasution
Medan,-Sejumlah pelaku UMKM binaan Pemko Medan melalui Diskopukmperindag ikut meriahkan Race Day Out (RDO) Kolaborasi Medan Berkah yang digelar di Eks Bandara Polonia Medan, Minggu (15/10/2023). Event balapan yang memperebutkan…
Bekraf Medan Buka Peluang Tambahan Penghasilan UMKM
Medan,-Beranda Kreatif (Bekraf) Medan yang digelar Pemko setiap Sabtu sore hingga malam di halaman depan kantor wali kota membuka peluang tambahan pendapatan bagi pelaku Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM). Produk…
Wujudkan Komitmen PT.Pelindo Multi Terminal Terhadap Terminal Martapura Banjarmasin
Belawan – Subholding PT Pelindo Multi Terminal (SPMT) menerima Surat Keputusan Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan (KSOP) Kelas I Banjarmasin tentang peningkatan kemampuan pengoperasian fasilitas pelabuhan dari fasilitas untuk melayani…
Pemerintah Jamin Pasokan BBM Aman
Jakarta,-Pasokan minyak di dalam negeri aman dari ancaman konflik Hamas-Israel. Hal itu disampaikan Wakil Menteri BUMN Kartika Wirjoatmodjo. “Yang pasti PT Pertamina tugasnya memastikan kepastian stok untuk berbagai bahan bakar…
Pastikan Perlindungan Maksimal bagi Pemilik Properti, OYO Jalin Kemitraan dengan Prodigi
Medan,-OYO, platform akomodasi global terkemuka di dunia mengumumkan kemitraan dengan Prodigi, platform berbasis daring untuk penyediaan solusi perlindungan dan asuransi untuk memberikan perlindungan asuransi yang komprehensif, yang mencakup perlindungan kepada…
Kehadiran IWAPI Dibutuhkan Dalam Mendukung Ekonomi Digital
Medan,-Saat ini digitalisasi ekonomi berpotensi besar dalam mendorong percepatan pembangunan perekonomian daerah. Masifnya kemajuan teknologi telah mendorong terbentuknya ekosistem digital di berbagai bidang salah satunya bidang ekonomi. Untuk itu peran…
Ranperda Insentif dan Kemudahan Penanaman Modal, Stimulus Investor Berinvestasi di Medan
Medan,-Prinsip kesetaraan dan transparansi dalam penerapan pemberian insentif dan kemudahan investasi adalah pemberlakuan yang sama terhadap seluruh investor tanpa memihak dan menguntungkan satu golongan, kelompok atau skala usaha tertentu. Sedangkan,…
Perangkat Daerah Pemko Medan Bersinergi dengan BPS Perkuat Data Sektoral
Medan,-Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Medan, Wiriya Alrahman meminta perangkat daerah bersiap menerima kedatangan petugas Badan Pusat Statistik (BPS) guna bersinergi dalam penguatan data sektoral di lingkungan Pemko. Hal ini disampaikan…
PUPR Ajak Wisatawan Menginap di Sarhunta Danau Toba
Samosir,- Direktorat Jenderal Perumahan Kementerian PUPR telah menyelesaikan program peningkatan kualitas rumah tak layak huni menjadi Sarana Hunian Pariwisata (Sarhunta). Tepatnya di Destinasi Pariwisata Super Prioritas (DPSP) Danau Toba, Sumatera…
Bahas Harga Beras, Presiden Kumpulkan Sejumlah Menteri
Jakarta,-Presiden Joko Widodo mengumpulkan sejumlah menteri di Kantor Presiden, Senin (9/10/2023). Para menteri diajak Kepala Negara membahas mengenai beras, jagung, dan gula. Plt Menteri Pertanian Arief Prasetyo Adi menyampaikan informasi…