Tanggul Jebol di Nelayan Indah, Ribuan Rumah Terendam, Warga Harapkan Adanya Perbaikan
Medan Labuhan - Musim banjir rob yang besar belakangan ini menyebabkan tanggul di Blok H Perumahan Nelayan Indah Jebol. Akibatnya, ribuan pemukiman warga di Kelurahan Nelayan Indah Kecamatan Medan Labuhan…
1 Tewas Akibat Tawuran Antar Genk Remaja Disini TKPnya…
Medan - Aksi tawuran antar Genk motor dan remaja bersenjata tajam terjadi merengut 1 korban jiwa pada Sabtu tanggal 19 Oktober 2024 pukul 14.15 Wib bertempat di jalan Lintas Tol…
Tekan Penggunaan Kendaraan Pribadi, Penerapan Jalan Berbayar Sangat Penting
Jakarta,- Kementerian Perhubungan (Kemenhub) menilai kebijakan penyelenggaraan jalan berbayar melalui retribusi pengendalian lalu lintas sangat penting. Ini sebagai salah satu pengaturan rekayasa lalu lintas yang diterapkan pada sejumlah kota besar.…
Serangan Fajar Banjir Rob di Belawan Bikin Warga Tak Bisa Tidur
Belawan - Luar biasa !!! Banjir rob yang biasanya datang tak diundang pada siang hari , kini malah menjadi momok menakutkan datang menerjang pemukiman warga baknserangan fajar diwaktu tengah malam…
Ini Rekayasa Lalulintas Saat Pelantikan Presiden Baru
Jakarta,-Polisi akan memberlakukan rekayasa lalu lintas (lalin) saat pelantikan Presiden dan Wapres Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka, 20 Oktober. Sebanyak 6.757 personel gabungan juga disiagakan untuk mengamankan sekitar gedung MPR/DPR/DPD RI,…
Ribuan Massa Ibu Pengajian Bersama RAMBO Padati Istana Maimoon Doakan Boby- H.Surya Pimpin Sumut
Medan - Ribuan massa ibu pengajian dari sejumlah daerah bersama massa RAMBO ( Relawan Masyarakat Menangkan Boby) dalam kolaborasi Sumut Berkah Relawan Sumut Maju/RKB memadati lapangan istana Maimoon,Jumat (18/10/2024). Kegiatan…
Jumat Curhat, Wakapolda Sumut Harap Dukungan Masyarakat Wujudkan Kamtibmas Kondusif dan Pilkada Damai
Jumat Curhat, Wakapolda Sumut Harap Dukungan Masyarakat Wujudkan Kamtibmas Kondusif dan Pilkada Damai Medan - Wakapolda Sumut, Brigjen Pol Rony Samtana, melaksanakan safari subuh di Masjid Al Jami, Kecamatan STM…
Jumat Sehat, Rutan Kelas I Medan Adakan Senam Sekaligus Donor Darah
Medan-Dalam rangka menyambut Hari Sumpah Pemuda yang Ke-96 Tahun, Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas I Medan Kanwil Kemenkumham Sumut mengadakan senam pagi sekaligus dirangkaikan dengan Donor Darah yang Bekerjasama dengan…
Setelah Menjadi BLUD, Puskesmas di Kota Medan Harus Menunjukkan Perubahan Signifikan Dalam Pelayanan
Medan,-Pemko Medan mendorong agar Puskesmas di kota Medan dapat menjadi Badan Layanan Umum Daerah (BLUD). Dengan begitu, adanya perubahan signifikan terhadap Puskesmas sebelum dan sesudah menjadi BLUD khususnya dalam memberikan…
Pemko Medan Gandeng TP PKK Kota Medan Kembangkan Budidaya Microgreen dan Potensi Kewirausahaan
Medan,-Pemko Medan menggandeng TP PKK Kota Medan khususnya Kelompok Kerja (Pokja) II dan Pokja III tingkat Kecamatan dan Kelurahan se- Kota Medan untuk mengembangkan budidaya Microgreen dan potensi kewirausahaan. Selain…