Stabilkan Harga Cabai, Bapanas Lakukan Distribusi Pangan
Jakarta,- Badan Pangan Nasional (Bapanas) melakukan langkah stabilisasi harga cabai yang sedang jatuh. Pihaknya telah memetakan supply dan demand, serta memfasilitasi distribusi pangan. "Terkait upaya stabilisasi harga cabai yang jatuh,…
Bulog Sebut Kenaikan Harga Beras Karena Cuaca Buruk
Jakarta:,-Perum Bulog mencatat Indeks Perkembangan Harga (IPH) beras naik di 59 kabupaten dan kota. Kenaikan ini disebabkan oleh faktor cuaca yang mengganggu produksi. "Kami sudah melakukan rekap terkait dengan indeks…
Program Makan Bergizi Gratis Diprediksi Kurangi Jajan di Sekolah
Jakarta,- Program makan bergizi gratis di sekolah bertujuan untuk mengurangi kebiasaan anak-anak membeli jajanan tidak sehat. Menurut Ketua Bidang Advokasi Koalisi Perlindungan Kesehatan Masyarakat (Kopmas), Yuli Supriati, sekitar 50 persen…
Ternyata Ini Tujuan Program Maritimepreneur Pelindo…
Medan - Untuk mendukung pengembangan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM), PT Pelabuhan Indonesia (Persero) atau Pelindo Regional 1 mengadakan Program Maritimepreneur bagi para pelaku UMKM di wilayah Medan, khususnya…
PT Gagas Ardaya Drasta Unit Latexindo Terima Penghargaan Sebagai Perusahaan Tertib Bayar Iuran dan Juara 1 Pengguna JMO Terbanyak Tahun 2024
Binjai,-PT Gagas Ardaya Drasta Unit Latexindo mendapatkan penghargaan bergengsi dari BPJS Ketenagakerjaan Cabang Binjai atas komitmennya dalam mengikuti seluruh program BPJS Ketenagakerjaan serta tertib dalam pembayaran iuran bulan berjalan sepanjang…
DPRD Dukung Upaya Pemko Medan Bantu Tumbuh Kembang Usaha Ekonomi Kreatif..
Medan,-Anggota DPRD Kota Medan, Margaret MS, mendukung upaya Pemerintah Kota (Pemko) Medan untuk membantu tumbuh kembang para usaha ekonomi kreatif di Kota Medan. Salah satunya, dengan menggelar 'Workshop Digital Marketing'…
Ssst…Segini Gaji dan Tunjangan yang Diterima Menteri dan Wamen di Kabinet Prabowo
Jakarta,- Presiden Prabowo Subianto telah resmi melantik menteri dan wakil menteri (wamen) Kabinet Merah Putih. Banyak masyarakat bertanya-tanya, berapa sih, besaran gaji menteri dan wamen Kabinet Merah Putih pemerintahan Presiden…
Barang Tertinggal di KA Capai Angka Rp 10 Miliar
Jakarta,-PT Kereta Api Indonesia (KAI) berhasil mengamankan barang-barang tertinggal milik pelanggan dengan nilai mencapai lebih dari Rp10 miliar. Barang-barang yang diamankan ini dari periode Januari hingga September 2024. Barang-barang ini…
BI: September, Uang Beredar Meningkat Jadi Rp9.044 Triliun
Jakarta,- Bank Indonesia (BI) menyebut, likuiditas perekonomian meningkat ditandai dengan bertambahnya jumlah uang beredar. Berdasarkan laporan BI, jumlah uang beredar pada September 2024 meningkat 7,2 persen secara tahunan menjadi Rp9.044,9…
DPRD Medan Soroti PAD Masih Didominasi PBB dan BPHTB
Medan, -DPRD Kota Medan memberikan apresiasi kepada Pemerintah Kota (Pemko) Medan atas surplusnya APBD Kota Medan periode Januari - Oktober 2024. Utamanya, dari sisi pendapatan daerah yang mengalami peningkatan bila…