Medan,-Gempa bumi berkekuatan Mag 6,2 guncang Aceh, Jumat (31/1) sekira pukul 18.03 Wib. Getaran gempa dirasakan warga Medan.
Dari Informasi BMKG, Pusat gempa berada di 36 km barat daya Aceh Selatan. Kedalamannya 29 km dan Tidak berpotensi tsunami.
“Gempa terasa di rumah kami di Medan, kami merasakan ada goyangan,” ungkap Yuli