Pelindo Regional 1 Beraudiensi dengan BPN Medan Sinergi untuk Optimalisasi Pengelolaan Aset Tanah
Medan – Pelindo Regional 1 melakukan audiensi dengan Kantor Badan Pertanahan Nasional (BPN) Kota Medan dalam rangka memperkuat sinergi terkait pengelolaan aset tanah dan layanan pertanahan. Pertemuan ini berlangsung di…
Asyik !!! Rutan Kelas I Medan Gelar Giat Makan Gratis Bagi Masyarakat
Medan - Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas I Medan kanwil Ditjenpas Sumut menggelar kegiatan makan gratis bagi masyarakat sekitar dan yang melintas di depan Rutan. Bertempat di kantin depan Rutan…
Stok Cadangan Beras Pemerintah Capai 3,18 Ton
Jakarta,- Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman melaporkan stok cadangan beras pemerintah (CBP) nasional saat ini mencapai 3,18 juta ton. Jumlah ini tertinggi dalam 23 tahun terakhir di Indonesia. "Capaian kita…
Pemerintah Jamin Harga Ayam Kembali Normal
Jakarta,- Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman memastikan harga ayam hidup (livebird) di tingkat peternak segera kembali normal. Ia memperkirakan dalam waktu satu minggu ke depan harga ayam akan normal…
Pj.Kades Paluh Kurau Bersama Staf Lakukan Pengukuran Jalan Gang
Hamparan Perak - Pejabat Kepala Desa(Pj Kades) Palu Kurau, Bapak iskandar, ST Turun Langsung ke lapangan untuk melakukan pengukuran jalan gang yang akan di paving Blok demi kepentingan masyarakat. Kegiatan…
Warkop Agam Medan Hadir di IFRA 2025
Tangerang,- Ajang pameran franchise (waralaba) dan lisensi terbesar di Indonesia, The 23rd International Franchise, License & Business Concept Expo and Conference (IFRA) 2025, resmi digelar pada 25–27 April 2025 di Indonesia Convention Exhibition…
Pemerintah Bergerak Cepat Stabilkan Harga Ayam dan Telur
Jakarta,- Kementerian Pertanian (Kementan) akan bergerak cepat menstabilkan harga ayam hidup dan telur konsumsi yang sempat mengalami penurunan. Harga ayam dan telur diketahui turun signifikan pasca Lebaran 2025. Kementan berkomitmen…
Pembina KSJ H.Ikhwan Lubis SH MH Bantu Peralatan Sekolah Bagi Anak Yatim Piatu Bersama Forkopimdes
Deli Serdang - Sedekah membawa berkah, dengan bersedekah orang lain akan terbantu, begitu halnya yang dilakukan Pembina dan Pendiri Komunitas Sedekah Jumat ( KSJ ) H.Ikhwan Lubis SH MH memberikan…
Toolbox Meeting SPMT Group: Safety Briefing, Langkah Awal dalam Operasi Pelabuhan yang Aman
Medan – Dalam rangka memperkuat budaya keselamatan kerja di lingkungan pelabuhan, PT Pelindo Multi Terminal (SPMT) menyelenggarakan Toolbox Meeting secara virtual dengan tema "Safety Briefing, Langkah Awal dalam Setiap Operasi…
BI: Uang Beredar Periode Ramadan-Idulfitri Rp160,3 Triliun
Jakarta,- Bank Indonesia (BI) mencatat realisasi kebutuhan uang tunai masyarakat selama Ramadan-Idulfitri (RAFI) sebesar Rp160,3 triliun. Jumlah itu mencapai 81,1 persen dari proyeksi sebesar Rp180,9 triliun. “Tentunya realisasi ini menggambarkan…